Paket Wisata Bromo Malang Batu 3 Hari 2 Malam
28 September 2017 3.063x Paket Wisata, Paket wisata Bromo, Paket Wisata Malang Batu
Paket Wisata Bromo Malang Batu 3 hari 2 malam – Paket ini merupakan kombinasi antara Obyek wisata Gunung Bromo dengan obyek wisata di Kota Batu Malang yang meliputi Jatim Park 3, BNS, Wisata Flora san Terra de Laponte, Museum Angkut. Paket wisata Bromo Malang batu berdurasi 3 hari 2 malam dan sangat diminati wisatawan khususnya wisatawan domestik di saat musim liburan sekolah karena dalam program Paket Wisata ini lebih cenderung menawarkan wisata keluarga,hiburan,permainan dan edukasi. Paket Wisata Bromo malang batu 3D 2N ini merupakan pilihan terbaik dan juga cocok untuk paket liburan Sekolah SD, SMP, dan SMU.
Daftar isi
Itinerary paket wisata bromo Malang Batu 3 hari 2 malam :
Day 1 : Surabaya – Hotel di Bromo
- Penjemputan bisa dari Surabaya/Malang baik hotel, stasiun atau airport menuju desa Cemoro lawang di kawasan Wisata Bromo
- setelah tiba di kawasan Obyek Wisata Bromo Check in Hotel
- free program.
Day 2: Bromo Sunrise Tour – Wisata Malang Batu – Museum angkut – BNS
- Penanjakan Sunrise Tour di mulai dari hotel jam 3.30 pagi dengan menggunakan Jeep Bromo menuju ke Penanjakan (View Point) untuk melihat matahari terbit/Bromo Sunrise. Puncak Pananjakan adalah tempat yang paling bagus sebagai titik atau view point untuk melihat Bromo Sunrise. Dari sini akan terlihat penorama obyek wisata di Gunung Bromo dengan sempurna.
- Setelah selesai melihat Bromo Sunrise turun ke Lautan pasir Bromo dengan jeep bromo.
- Dari area parkir Jeep Bromo dilanjutkan dengan jalan kaki menuju kawah gunung Bromo ( alternatif bisa dengan sewa kuda).
- Setelah anda puas mengeksplorasi Kawah gunung Bromo dilanjutkan ke Padang Savana, Bukit Teletubies dan Pasir Berbisik.
- Setelah selesai jeep bromo akan membawa anda Kembali ke Hotel untuk breakfast, mandi dan berkemas.
- Chek-out jam 11:00 dilanjutkan menuju Kota Wisata Batu Malang.
- Sesampainya di kota Batu, tour dilanjutkan mengunjungi museum Angkut atau Museum Transportasi.
- Selesai menikmati koleksi macam-macam alat transportasi dilanjukan chek-in hotel di batu.
- 19.00 Setelah Makan malam di hotel dilanjutkan mengunjungi BNS (Batu Night Spectacular).
- Kembali ke hotel di Batu untuk istirahat.
Day 3 : San Terra de Laponte – Jatim Park 3 – Surabaya/Malang
- Pagi setelah breakfast chek-out dari hotel di batu
- Dilanjutkan menuju Wisata Flora San Terra de laponte
- Setelah dirasa cukup puas dilanjutkan menuju wisata Jatim park 3
- Dilanjutkan menuju wisata Oleh-Oleh Khas Batu
- Setelah selesai dilanjutkan Menuju kota asal Surabaya/Malang
- Paket Wisata Bromo malang batu 3H 2M Berakhir
fasilitas dari Paket Wisata Bromo Batu Malang 3 Hari 2 Malam sudah termasuk :
- Transportasi selama tour, (AC, BBM, Driver)
- Air mineral selama perjalanan
- 1 malam di hotel bromo
- 1 malam di hotel Batu
- Makan pagi hotel di bromo dan hotel di Batu
- Sewa jeep bromo untuk 4 lokasi
- Tiket masuk
- Parkir & Restribusi
Tidak Termasuk
- Travel Insurance, Airport tax
- sewa kuda di bromo
- Makan siang dan makan malam
- Kebutuhan belanja Pribadi
Selain itu, Paket Wisata Bromo batu malang 3 hari 2 malam kami juga menyediakan paket wisata bromo rafting songa, dan paket wisata bromo midnight semalam, paket wisata bromo madakaripura yang bisa dilihat dipilihan paket wisata bromo terbaik kami.
untuk informasi lebih lanjut mengenai paket wisata bromo malang batu 3D 2N silahkan hubungi kami.
Ditulis oleh pesonabromo.com
pesonabromo.com adalah Agent perjalanan wisata di Jawa timur yang menyediakan berbagai macam paket wisata seperti wisata rafting, snorkeling, paragliding, trekking, volcano, air terjun, photography dan adukasi. Obyek wisata di jawa timur seperti gunung Bromo, kawah ijen, malang batu city tour, snorkeling pulau menjangan bali, Pantai Sukamade dan obyek wisata menarik lainnya di jawa timur.Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Ayo Berkunjung Ke Museum Sampoerna Surabaya Obyek Wisata di Surabaya
Museum Sampoerna Surabaya Obyek Wisata di Surabaya merupakan salah satu tempat wisata favorit yang berada di kota pahlawan. Tempat yang satu ini banyak dijadikan alternative sebagai destinasi wisata sejarah. Obyek wisata ini dipilih karena mempunyai banyak sekali keunikan dan keitimewaan ketimbang tempat wisata lain yang ada di kota Surabaya dan di sebut jug... selengkapnya

Paket Wisata kawah Ijen Baluran 3 hari 2 malam
Program wisata Jawa Timur ini dikhususkan untuk eksplorasi obyek wisata di bagian timur dari propinsi Jawa Timur yaitu paket Wisata Kawah Ijen Baluran 3 hari 2 malam. 2 tempat wisata di jawa Timur yang menarik untuk liburan bersama keluarga yang suka wisata petualangan. Africa Van java adalah sebutan lain dari Obyek wisata Baluran, Taman Nasional di Indon... selengkapnya

wisata gunung bromo
Gunung Bromo (dari bahasa Sanskerta: Brahma, salah seorang Dewa Utama dalam agama Hindu – baca juga sejarah Bromo), adalah sebuah gunung berapi aktif di Jawa Timur, Indonesia. Gunung ini memiliki ketinggian 2.329 meter di atas permukaan laut dan berada dalam empat wilayah kabupaten, yakni Kabupaten Probolinggo, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Lumajang, d... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
085215765758 -
Whatsapp
085215765758 -
Messenger
pesonabromoagency -
LINE ID
pesonabromotour -
Email
cs.pesonabromo@gmail.com